Kini saldo LinkAja kita sudah bisa ditarik tunai melalui ATM bank BRI MANDIRI BNI dan bank BTN. Untuk setiap transaksi kita akan dikenakan biaya 5000. Jika kita tidak memiliki rekening atau ATM di bank tersebut, tenang saja. Karena kita bisa tarik tunai tanpa kartu ATM.
Saat proses penarikan, kita nantinya akan mendapatkan sms yang berisi kode untuk dimasukkan pada menu layar ATM. Setelah memasukkan kode tersebut, uang kita akan keluar tanpa perlu kartu ATM dari bank tersebut. Dan berlaku di seluruh jaringan keempat bank tersebut.
Program tarik tunai ini berlaku hingga 31 Desember 2019 sesuai yang tertera di aplikasi LinkAja
Inilah kemudahan dan inovasi dari linkaja yang tidak dimiliki oleh kompetitornya. Dan perlu hati-hati ya, jangan sampai kode yang kita dapatkan melalui sms bocor ke orang lain. Karena pengambilan ini meskipun di hp kita tidak ada sticker NFC LinkAja, proses transaksi tetap bisa berjalan, asalkan punya kode yang dikirim melalui sms tadi.
Jadi, hati-hati jangan sampai jatuh ke tangan orang lain.
Dengan adanya fasilitas tarik tunai ini, kita bisa kirim uang ke saudara yang tidak memiliki rekening bank. Yang penting saudara kita harus sudah aktif linkaja dan menjadi pelanggan fullservice. Caranya bisa baca disini Cara Upgrade Basicservice ke Fullservice
Langkah - langkah penarikan di menu LinkAja sebagai berikut ;
Saat proses penarikan, kita nantinya akan mendapatkan sms yang berisi kode untuk dimasukkan pada menu layar ATM. Setelah memasukkan kode tersebut, uang kita akan keluar tanpa perlu kartu ATM dari bank tersebut. Dan berlaku di seluruh jaringan keempat bank tersebut.
Program tarik tunai ini berlaku hingga 31 Desember 2019 sesuai yang tertera di aplikasi LinkAja
Inilah kemudahan dan inovasi dari linkaja yang tidak dimiliki oleh kompetitornya. Dan perlu hati-hati ya, jangan sampai kode yang kita dapatkan melalui sms bocor ke orang lain. Karena pengambilan ini meskipun di hp kita tidak ada sticker NFC LinkAja, proses transaksi tetap bisa berjalan, asalkan punya kode yang dikirim melalui sms tadi.
Jadi, hati-hati jangan sampai jatuh ke tangan orang lain.
Dengan adanya fasilitas tarik tunai ini, kita bisa kirim uang ke saudara yang tidak memiliki rekening bank. Yang penting saudara kita harus sudah aktif linkaja dan menjadi pelanggan fullservice. Caranya bisa baca disini Cara Upgrade Basicservice ke Fullservice
Langkah - langkah penarikan di menu LinkAja sebagai berikut ;
- Kunjungi salah satu atm dari keempat bank tersebut diatas
- Akses menu info saldo dihalaman menu LinkAja
- Pilih menu tarik tunai di ATM
- Silahkan pilih nominal yang mau ditarik, terkecil adalah 100rb dan naik kelipatan 100rb
- Masukkan pin Linkaja pada aplikasi
- Muncul Token biasanya di awali 99
- DiATM tekan tombol pojok kanan bawa atau kiri bawah sebelah layar
- Jika di ATm Bri akan muncul pilihan bahasa. Pilih sesuai yang di inginkan
- Disebelah kiri ada menu Tarik Tunai LinkAaja
- Masukkan Toke tadi yang di awali 99
- Masukkan nomor HP yang terdaftar LinkAja
- Ikuti langkah selanjutnya sesuai petunjuk